Postingan

KASIAT DAUN PANDAN WANGI DAN KANDUNGANNYA

Daun pandan wangi baunya harum, biasa digunakan sebagai bahan rempah-rempah, bahan baku pembuatan minyak wangi dan penyedap rasa pada masakan. Daun pandan wangi yang berkasiat dan bisa juga dijadikan sebagai bahan untuk obat seperti Obat Titan Gel Daun pandan wangi mengandung senyawa alkaloida, polifenol, saponin, tannin, flavonoida dan zat warna. Daun pandan berkhasiat untuk mengatasi ketombe, lemah saraf, rambut rontok, tidak nafsu makan, menghitamkan rambut, rematik, pegal linu, dan sakit disertai gelisah. Pandan wangi tumbuh di daerah tropis di tempat yang agak lembab dari daerah pantai sampai daerah dengan ketinggian 500 meter di atas permukaan laut. Tingginya mencapai 1-2 meter, panjang daun 40-80 cm dan lebar daun 3-5 cm